Bondan Prakoso sudah berkarya di bidang musik sejak umurnya 5 tahun. Saat masih kecil dia sangat terkenal dengan lagu Lumba-lumba. Jika dihitung dari usianya 5 tahun hingga sekarang sudah sekitar 22 tahun Bondan mengabdikan diri di dunia entertainment.
Bondan Prakoso Foto: Hendra Gunawan |
Bondan Prakoso sudah berkarya di bidang musik sejak umurnya 5 tahun. Saat masih kecil dia sangat terkenal dengan lagu Lumba-lumba. Jika dihitung dari usianya 5 tahun hingga sekarang sudah sekitar 22 tahun Bondan mengabdikan diri di dunia entertainment.
"Kalau guenya aja 22 tahun. Umur 5 tahun udah nyanyi. Kalau sama Fade2Black udah 6 tahun," ujarnya ketika ditemui di Dahsyat beberapa waktu lalu.
Untuk rencana ke depannya Bondan akan terus berkarya dengan karya-karya yang fresh dan menginspirasi. Bondan juga tidak muluk-muluk ingin go internasional atau apa yang penting eksis dulu.
"Kita akan bikin karya selalu. Yang fresh dan yang menginspirasi. Kita nggak muluk-muluk. Mau go international atau apa, kita go with the flow aja. Yang penting kita eksis terus aja," ucap penyanyi kelahiran 08 Mei 1984 ini. (kpl/hen/sjw)
Sumber : omg.yahoo.com
Sumber : omg.yahoo.com